Kebat Kliwat
#wejanganjawa
Cepat, namun justru kebablasan
Saat tindak-laku kita tak ‘setiti ngati-ati", pada akhirnya yang diperoleh adalah langkah yang kebablasan.
Begitulah,
Meski zaman menuntut kita untuk melangkah serba cepat dalam segala hal, namun bukan berarti lantas kita melupakan ketelitian dan kehati-hatian.
.
#kawruhbasa #peribahasajawa #basajawa #wejangan #pepatah #jawasastra #sastrajawa #pitutur #jawa #pituturjawa #pepatahjawa #bijakjawa #filosofijawa #budayajawa #quotejawa #quote #geguritan #jawatimur #jawatengah #yogyakarta #surakarta #nusantara #filosofi #suriname #surinam #paramaribo #javanese — view on Instagram http://bit.ly/2XkZ4gf
edit